
Tugas utama sales officer adalah mencapai target penjualan melalui serangkaian kegiatan, termasuk mencari dan menjalin hubungan dengan pelanggan, mempresentasikan produk, menyusun strategi penjualan, serta melakukan analisis pasar. Mereka juga bertanggung jawab untuk membuat laporan penjualan, melakukan follow-up ke calon pelanggan, dan memastikan kepuasan pelanggan.
Kualifikasi :